Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Bulat

 

PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT


Pada pertemuan sebelumnya kita telah mengenal bilangan bulat. Sekarang kita akan mempelajari cara menghitung penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat. 


Hal-hal yang perlu diperhatikan:
1.  Perhatikan tanda di sebelah kiri angkanya 
2. Apabila ada tanda negatif/min (-)yang berhimpit maka berubah jadi tanda positif / plus /(+) Jika  
contoh:
tanda (-) berhimpit : 
a. 3-(-3) berubah menjadi 3+3
b. -3-(-3)berubah menjadi -3+3

3. Jika tandanya sama maka caranya di kurang (angka besar-angka kecil)
4. Jika tandanya beda maka caranya di tambah
5. Untuk tanda pada hasilnya dilihat dari tanda pada angka terbesar



Perhatikan contoh berikut ini:
1.  2 + 3 = .....
2.  -2 + 3 = ....
3.  2 + (-3) = ....
4.  2-(-3) = ....
5.  -2-(-3) = ....
6. -2 + (-3) = ....

Jawab:
1. 2 + 3 = ....
- angka 2  tandanya positif
- angka 3 tanda nya positif
- Kedua angka sama tanda nya maka caranya di tambah 2+3 = 5
-Karena tanda nya juga sama-sama positif pasti jawaban hasilnya juga sama yaitu positif
-Jadi jawaban dari 2+3 = 5

2. -2+3 = ....
-angka 2 tandanya negatif
-angka 3 tandanya positif
-kedua angka tandanya berbeda maka caranya dikurang (angka besar-angka kecil) 3-2 =1
-karena tandanya berbeda kita lihat tanda pada angka yang terbesar, di mana angka terbesar dari soal adalah 3, karena angka terbesar yaitu 3 tandanya positif maka jawaban dar soal tersebut juga positif
-Jadi jawaban dari -2+3 = 1

3. 2 + ( -3 ) = .... 
-angka 2 tandanya positif
-angka 3 tandanya negatif
-kedua angka tandanya berbeda maka caranya dikurang (angka besar-angka kecil) 3-2 =1
-karena tandanya berbeda kita lihat tanda pada angka yang terbesar, di mana angka terbesar dari soal adalah 3, karena -angka terbesar yaitu 3 tandanya negatif maka jawaban dari soal tersebut juga negatif
-Jadi jawaban dari 2 + ( -3 ) = -1


4.  2-(-3) = ....
-ada tanda (-) yang berhimpit   2-(-3)  maka rubah dahulu menjadi +
sehingga soal berubah menjadi 2+3 = .....
-angka 2  tandanya positif
-angka 3 tanda nya positif
-Kedua angka sama tanda nya maka caranya di tambah 2+3 = 5
-Karena tanda nya juga sama-sama positif pasti jawaban hasilnya juga sama yaitu positif
-Jadi jawaban dari 2+3 = 5

5.  -2-(-3) = ....
-ada tanda (-) yang berhimpit   -2-(-3)  maka rubah dahulu menjadi +
sehingga soal berubah menjadi -2+3 = .....
-angka 2 tandanya negatif
-angka 3 tandanya positif
-kedua angka tandanya berbeda maka caranya dikurang (angka besar-angka kecil) 3-2 =1
-karena tandanya berbeda kita lihat tanda pada angka yang terbesar, di mana angka terbesar dari soal adalah 3, karena angka terbesar yaitu 3 tandanya positif maka jawaban dar soal tersebut juga positif
-Jadi jawaban dari -2+3 = 1


6. -2 + (-3) = .... atau sama juga dengan -2 -3 = ....
- angka 2  tandanya negatif
- angka 3 tanda nya negatif
- Kedua angka sama tanda nya maka caranya di tambah 2+3 = 5
-Karena tanda nya juga sama-sama negatif pasti jawaban hasilnya juga sama yaitu negatif
-Jadi jawaban dari - 2+ (-3) = -5










Comments